Removed attachments:
text0.htm
s.smil
NURUL RIADOH anak kami yang kelima, dia
anak yang imut dan lucu ( duh lutunya ).
Biarpun bicaranya kadang hanya sepotong-sepotong namun apa yang dibilang kakaknya selalu diulang
nya. biarpun masih batita tapi Adoh ( panggilan Nurul Riadoh ) jago main sepeda roda tiga milik kakaknya.
Biasanya sehabis mandi
Adoh ngak mau dipakaikan baju maunya dia yang pakai
sendiri kayak kakaknya.
begitu juga waktu makan maunya makan sendiri. Sampai-sampai membuat kami ketawa tingkahya yang demikian
kayak anak yang sudah besar. Kami sekeluarga sangat menyayangi Adoh .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar